11 Agustus 2022 10:21:41 53 Kali
Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kabupaten Tulang Bawang Barat (TUBABA) menyerahkan bibit sayuran berupa bibit terong ungu.
Bantuan tersebut diserahkan kepada salah satu anggota Kelompok Wanita Tani "Sejahtera" Tiyuh Gilang Tunggal Makarta. ''Penyebarannya terhadap kelompok Wanita Tani (KWT) dan keluarga terindikasi stuntingi'' ujar Kepala DKP Aprizal Puji Haraoan, SH, MM
Penyerahan bibit sayuran tersebut disarankan untuk ditanami di kebun milik KWT dan pekarangan rumah keluarga terindikasi stunting. Sehingga tidak memerlukan lahan tersendiri atau hanya membutuhkan lahan sekitar pekarangan.
Program ini sebutnya, dalam rangka untuk meningkatkan kesejahteraan kelompok dan gizi keluarga. Kebutuhan itu lebih kepada bahan pokok yang dibutuhkan sehari-hari.program ini dalam rangka menekan stunting untuk pertumbuhan anak yang kurang normal pada usia dan berat badan dan tinggi badan anak yang tidak normal.
DKP berikan bantuan ini untuk membantu gizi anak dengan tanam sayur di halaman pekarangan rumah agar kebutuhan akan gizi dari sayuran dapat terpenuhi setiap hari tanpa harus membeli terlebih dahulu di warung
Pada artikel ini
Untuk artikel ini
Realisasi | Anggaran
Realisasi | Anggaran
Realisasi | Anggaran